Powered By Blogger

Rapat Persiapan Outbound

Berita Markaz-Arabiyah

Rapat Asatidz, KSU, Lajnah Duf'ah 44 

Agenda Rapat Seluruh dewan asatidz/ustadzaah, KSU, dan Lajnah Duf'ah 44 Bersama di Auditorium Sabtu, 04-Juni-2022,

Bertempat Di Pare, lembaga Markaz-Arabiyah Jalan cempaka, Tulungrejo, Tegalsari, kec Pare Kediri.

Guna untuk Mensosialisasi Outbound pada hari Minggu. Yang akan dilaksanakan dikilisuci insyaallah.

"Assalamu'alaikum Wr Wb

Undangan

Kepada: Seluruh dewan asatidz/ustadzaah, KSU, dan Lajnah Duf'ah 44

Dimohon kesudiannya untuk menghadiri agenda rapat yang akan dilaksanakan pada:

Hari: Sabtu

Jam: 09.30 WIB

Tempat: Auditorium

Agenda: Sosialisasi Kegiatan Outbound

Demikian surat undangan ini. Mendahului kedatangan para undangan, kami haturkan terimakasih."

Praktek game Naga Bonar

Di atas undangan dikirim melalui grup wa KSU. Ralat rapat dimulai pada jam 10:30 dikarenakan menunggu santri Minha Mesir selesai Imtihan Niha'i. 

Rapat dibuka oleh Ketua/Rois Lajnah yakni: Bani selanjutnya di sosialiasi oleh ustadz Sholeh.

Materi Sosialisasi: 

Rundown Kegiatan Outbound

5.15-5.30 Kumpul di aula

5.30-6.00 Berangkat ke Kilisuci

6.00-6.15 Istirahat

6.15-6.45 Senam

6.45-7.00 Istirahat

7.00-7.10 Qaala Mudir dan Ijtami'u

7.10-10.00 Games

10.00-10.15 Istirahat

10.15-11.00 Sapa Pengelola

Ustazah Hubby

Peraturan lomba Naga Bonar:

- Kelompok yang putus dan ekornya ditangkap dinyatakan kalah

- Banat 6 kelompok (3:10 mnt, 3:10 mnt, 2:10 mnt)

- Banin 8 kelompok (4:10 mnt, 4:10 mnt, 2:10 mnt)

- Lomba dilaksanakan secara bersamaan antara Banin dan Banat


Peraturan lomba Memasukan Paku ke dalam Botol

- Satu kelompok mengutus 6 orang

- Peserta diputar terlebih dahulu

- Banin 8 kelompok (4:5 mnt, 4:5 mnt)

- Banat 6 kelompok (3:5 mnt, 3:5 mnt)

- Final Banin Banat (4:5 mnt)


Lomba Estafet Air

- Banin 8 kelompok (4:5 mnt, 4:5 mnt)

- Banat 6 kelompok (3:5 mnt, 3:5 mnt)

- Final Banin Banat (4:5 mnt)

- Pemenang adalah kelompok yg paling banyak mengumpulkan


Penjab:

1. Pemberangkatan: Ust Sholeh, Ustd Nailil, Iga, Resti

2. Pos 1 (Pertigaan Brawijaya): Abror & Yamin

 Pos 2 (Pertigaan Anggrek): Birru & Sunjaya

 Pos 3 (Perempatan Jalan Raya): Robit & Sigit

 Pos 4 (Area Kilisuci): Fariz, Bani, Yazid, dan asatidz.

4. Senam: Ust Syarif, Ust Masyhuri, Ust Muhyin & Ust Syakur (asatidz di depan)

5. Penjab ijatmi'u & Qaala Mudir: Ustd Titi & Seluruh KSU

6. Naga Bonar: Ust Zaid & Ustd Hubby (Sigit, Alfin, Sunjaya, Qorina, Nisa, Reti)

7. Paku dalam botol: Ust Wahab & Ustd Rahmi

(Syaifuddin, Birrul, Fauza)

8. Estafet Air: Ustd Aqma & Ustd Rahma

(Fariz, Abror, Awal)

9. Sapa pengelola: Ust Trilaks & Ust Miqdar

10. Dokumenter: Yamin

11. Kang Sound: Sunjaya

Tidak ada komentar

Reti suryani

Reti suryani
Muslimah untuk Indonesia